09:41
0

Semakin berkembangnya teknologi komunikasi operator selular mengembangkan koneksi 4 G LTE yang diklaim punya kecepatan maksimal 100 Mbps tapi tergantung tempat dan sinyal jadi kadang paling tinggi cuma 20 Mbps udah lumayan banget. Tapi kabar gembira datang dari brand evercoss yang meluncurkan Tablet android termurah tiada banding yang lebih heboh lagi sudah mendukung jaringan 4G LTE. Coba anda bandingkan dengan brand lainnya tak ada yang murahnya melebihi evercoss. Selain murah kualitas juga teruji bahkan ada yang sudah dilengkapi layar tahan banting, buat apa hape mahal mahal kalau kebanting pecah?

Evercoss U70 Winner TAB S4 merupakan tablet android harga murah dibawah 1 jutaan terbaru yang dirilis oleh Evercoss. Tablet android ini menyasar pada segmen entry level dan dijual dengan harga bersahabat hanya 900 ribuan saja.  Evercoss Winner TAB S4 memiliki layar berukuran 7 inci dengan resolusi 1024 x 600 piksel multi touch 5 point. Sistem operasi yang dijalankan adalah OPS android terbaru 6.0 Marshmallow dibekali dengan Processor Quad Core berkecepatan 1.0 GHz yang dipadukan dengan RAM 1GB dan memori internal 8GB yang dan slot microSD up to 32GB. Sayangnya sektor k kamera, Evercoss U70 Winner TAB S4 hanya memiliki kamera utama dengan resolusi 2 megapiksel sementara kamera depan-nya resolusi 1,3 megapiksel, cukup untuk video call. Sementara fitur konektivitasnya, Evercoss Winner TAB S4 U70 telah dibekali dengan dual SIM, 4G LTE, Wifi, Bluetooth, GPS, port USB serta mendukung USB OTG. Dengan baterai berkapasitas 2950mAh sudah lumayan buat chat dan browsing ber jam jam.

Harga lumayan terjangkau gan cuma 900 rb an udah dapat Tablet 4 G LTE bahkan ada sebuah toko dijogja yang menjual hape ini harga 825 Ribu Kondisi baru. 


Spesifikasi Evercoss Winner Tab S4 U70

Network 2G bands GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G bands HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
4G bands LTE
Speed HSPA, LTE
GPRS Yes
EDGE Yes
BODY SIM Dual SIM – Dual Standby (micro-SIM)
Dimension 189 x 108.7 x 10.3 mm
Weight 280 g
DISPLAY Display type TFT capacitive touchscreen, 16M colors
Display size 7.0 inches
Resolution WSVGA 1024 x 600 pixel (~170 ppi pixel density)
Multitouch Yes, up to 5 fingers
Protection To be confirmed
SOUND Alert type Vibration MP3, WAV ringtones
Loudspeaker Yes
3.5 mm jack Yes
MEMORY Internal memory 8 GB, 1 GB RAM
Card slot microSD up to 32 GB
PLATFORM OS Android OS v6.0 (Marshmallow)
Chipset MediaTek MT6735P
CPU Quad-core 1.0 GHz Cortex-A53, 64-Bit
GPU Mali-T720MP
COMMS WLAN Wi-Fi 802.11 b/g, Wi-Fi hotspot
Bluetooth v4.0, A2DP, EDR, LE
USB microUSB v2.0
GPS Yes, with A-GPS
Radio FM Radio
CAMERA Primary camera 3 MP, Fixed focus, LED Flash
Features Yes
Video Yes
Secondary camera 1.3 MP
FEATURES Sensors Accelerometer, proximity, 3D Gravity
Messaging SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
Browser HTML5
Java No
Colors Black, White

– MP4/H.264 player
– MP3/WAV/eAAC+/FLAC player
– Photo/video editor
– Document viewer
– Video call & Video chatt support
– Gesture Smart Access
BATTERY
2950 mAh battery
Stand-by
Talk time
Music play

0 komentar:

Post a Comment