18:50
0


Seperti diberitakan dari otomotifnet.com, Salah satu anggota Suzuki Satria F150 Club (SSFC) Moja Tiranda bore up satria fu miliknya menjadi  228 cc . Yang lebih heboh lagi biasanya mesin bore rawan buat jarak jauh malah ini buat touring sekalian.

“Mahasiswa Gunadarma ini mengatakan 'Saya memang menyukai adrenalin. Biar lebih menantang, makanya dibore up. Teman-teman saya yang bukan speed lover bilang, katanya motor yang sudah di bore up tidak bisa lagi dibuat turing'. Dari pembicaraan tersebut ia membuktikan motor bore up tak masalah buat turing. Apa saja resep yang dilakukan oleh bro Moja sehingga motornya bisa bisa buat touring dan kencang?

Oleh Ownernya motor ini diberi nama si Buta dari Beji... cari di google pasti ada 

Spesifikasi Satria FU Bore Up 228 cc

- Piston Kawasaki Boss Oversize 200 (67 mm) bawah dipapas 2 mm

- Pen piston Standar FU 16 mm

-  Piston di papas  1,5 mm. supaya kompresi yang diinginkan menjadi 12 : 1, tidak terlalu tinggi sehingga aman buat turing

- Langkah geser big end sekitar 8 mm ikut ditempuh. Naik-turun, jadi 16 mm. Dari stroke FU yang aslinya cuma 48,8 mm kini jadi 64,8 mm.

- Klep isap memakai 25 mm. Sedang klep buangnya pakai 22 mm. "Klep itu pakai Bajaj Pulsar 180 cc. Karena ukuran diameter batangnya tetap 4,5 mm, agar aliran gas buang dan masuk sesuai karena ruang bakar membengkak

- Koil Standar FU

- CDI Merk CMS

- Knalpot free flow DBS

- Kompresi diatas 9,5 : 1 wajib pakai Bensin Pertamax

- Peracik, pak Ahmad, Jabric Motor (JM) di Jl. Rawa Jati, Kalibata, Jakarta Selatan.




Klep isap mengadopsi punya Bajaj Pulsar (kiri) - Noken as dipapas lagi sesuai kebutuhan (tengah) - Piston Kawasaki Boss lebih enteng (kiri)

0 komentar:

Post a Comment